detikNews
Server RIM Bisa Bantu KPK Tangkap Koruptor yang Manfaatkan Blackberry
KPK bersama dengan Kementerian Kominfo sedang menjajaki kemungkinan mendirikan data server RIM di Indonesia. Server yang digunakan ponsel Blackberry itu dapat membantu KPK mengungkap kasus korupsi.
Jumat, 03 Sep 2010 02:40 WIB







































