detikNews
Di Solo, KPU Coret 2.117 Nama Pemilih di DPT
KPU Kota Surakarta mencoret 2.117 nama yang tercantum dalam DPT. Sebagian besar nama yang dicoret adalah nama yang terdaftar secara ganda. Sedangkan pemilih terdaftar yang tidak memiliki NIK tidak dicoret dari DPT.
Rabu, 08 Apr 2009 13:38 WIB







































