Sebuah warung makan kwetiau yang dikenal punya rating buruk di Google Review dikabarkan tutup. Alasannya belum pasti, tapi kemungkinan karena harga sewa tinggi.
Warga Kabupaten Magelang bisa melihat pemandangan dari menara pandang Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT) An-Nuur. Terlihat Candi Borobudur dan Perbukitan Menoreh.