detikNews
Jenazah Kameramen TransTV Dibawa ke Malang Lewat Jalur Darat
Keluarga kameramen TransTV korban Sukhoi Superjet 100 menunggu kedatangan jenazah Aditya Sukardi di Bandara Juanda. Nantinya, jenazah Aditya akan langsung dibawa ke rumah duka di Malang dengan menggunakan jalur darat.
Rabu, 23 Mei 2012 15:15 WIB







































