detikcom akan menggelar Regional Summit perdana di Majalengka, membahas potensi dan tantangan kawasan Rebana. Acara itu akan dihadiri sejumlah tokoh negara.
detikcom akan menggelar Regional Summit 2025 pada 19 Mei di BIJB, Majalengka. Diskusi tentang potensi dan tantangan kawasan Rebana akan dihadiri sejumlah tokoh.
Rebana Metropolitan jadi pusat investasi di Jawa Barat dengan nilai Rp15,4 triliun. detikcom Regional Summit 2025 akan dorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan.
Sejumlah peristiwa penting dan menarik terjadi di Jabar hari ini, mulai dari Gubernur Jabar Dedi Mulyadi nunggak pajak mobil hinggaoknum polisi diduga pungli.
Badan Pengelola Kawasan Rebana diminta fokus pada aspek transportasi, pengelolaan sampah, limbah, infrastruktur, pelayanan publik, serta pengelolaan smart city.
Persib Bandung membuka Persib Store ketiga di Tasikmalaya, memperkuat jaringan ritel dan mendekatkan klub dengan bobotoh. Target 50 toko resmi hingga 2025.