detikHealth
Anak 12 Tahun Tak Mau Ngalah pada Adiknya yang Berumur 5 Tahun
Saya punya dua anak perempuan umur 12 tahun dan 5 tahun. Anak pertama saya ini tidak mau ngalah pada adiknya. Bahkan kadang justru dia yang usil pada adiknya, padahal adiknya sedang tidak ganggu dia. Apa yang harus saya lakukan?
Kamis, 23 Jan 2014 13:45 WIB







































