Gubernur Jabar Dedi Mulyadi dapat dukungan Mendikdasmen Abdul Mu'ti untuk kebijakan pendidikan, termasuk larangan PR dan akses pendidikan 12 tahun bagi semua.
Wamensos Agus Jabo memastikan Sekolah Rakyat ditujukan untuk yang masuk kategori miskin dan miskin ekstrem. Ia memastikan tak ada orang mampu di sekolah itu.
Jingle MPLS "Hari Baru" ciptaan Mendikdasmen Abdul Mu'ti resmi dirilis pada Jumat, 11 Juli 2025. Simak di sini lirik jingle MPLS Hari Baru ciptaan Mendikdasmen!
Alfa Firdaus, bocah 13 tahun, akan tinggal di asrama Sekolah Rakyat untuk melanjutkan pendidikan. Program ini mendukung anak-anak dari keluarga miskin.
Bripka Riri Herlianto tak ingin anak-anak di Desa Haruyan Dayak, Kalsel, putus sekolah. Bagi sang Bhabinkamtibmas, anak-anak harus mencapai cita-citanya.