Timnas Indonesia telah memilih 28 pemain untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, dengan Mees Hilgers tidak masuk daftar. Indonesia akan melawan Arab Saudi dan Irak.
Manajer Manchester United Ruben Amorim mengabaikan klasemen jelang derby melawan Manchester City. Menurutnya, Man City tetap tim top yang akan sulit dilawan.
Alex Pastoor, menyebut ambisi Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia 2026 bisa terwujud. Dirinya menyebut Indonesia mampu bersaing dengan Arab Saudi dan Irak.
28 nama pemain untuk memperkuat Timnas Indonesia di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Mees Hilgers tidak masuk dalam lirikan pelatih Patrick Kluivert.
Makin banyak hal positif yang bisa dilihat Ruben Amorim dari tim Manchester United racikannya. Kalaupun ada yang kurang, itu bukan soal kualitas teknis.