Musisi El Rumi menggunakan hak pilihnya di Pilkada 2024 dan berharap Gubernur DKI Jakarta baru memperbaiki estetika kota, terutama kabel-kabel yang semrawut.
Chaos Lab Jakarta hadir sebagai playground imersif untuk anak usia 3-12 tahun, menawarkan eksplorasi sains dan kreativitas tanpa batas hingga Maret 2025.
Perumahan di Pondok Aren, Tangerang Selatan (Tangsel), Banten kembali terendam banjir. Banjir dipicu tanggul sementara di Kali Ciputat yang kembali jebol.