detikNews
Kemenhub Sidak Keselamatan Kapal Penumpang di Pelabuhan Tanjung Perak
Tim pengawasan keselamatan pelayaran melakukan sidak di Pelabuhan Tanjung Perak. Langkah ini dilakukan pascatenggelamnnya Kapal Refalia II di Selat Bali.
Rabu, 09 Mar 2016 17:30 WIB







































