detikFinance
Perusahaan CPO RI Jajaki Negosiasi Lagi dengan Unilever- Nestle
Produsen CPO lokal yaitu Smart dan Duta Palma menjajaki negosiasi ulang dengan pihak Unilever maupun Nestle, setelah kedua perusahaan internasional itu memutus kontrak pasokan CPO beberapa waktu lalu.
Senin, 29 Mar 2010 14:37 WIB







































