detikOto
Nenek yang Juga Pemegang 47 Persen Saham BMW Ini Telah Wafat
Seorang nenek yang juga salah satu pemegang saham BMW individu terbesar, Johanna Quandt, telah menghembuskan nafas terakhirnya Senin (3/8/2015) lalu di Bad Homburg, sebuah kota di luar Frankfurt.
Jumat, 07 Agu 2015 16:01 WIB







































