Timnas Indonesia U-20 menggebrak di babak kedua untuk melumat Maladewa 4-0. Pelatih timnas U-20 Indra Sjafri sebut perubahan saat turun minum jadi kuncinya.
Laga Indonesia vs Maladewa akan tersaji di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 malam nanti. Berikut ini informasi link live streaming pertandingan tersebut.
Indonesia akan melawan Yaman dalam laga terakhir Kualifikasi Piala Asia U-20 Grup F. Hasil duel ini akan menentukan kelolosan langsung ke China tahun depan.
PSSI akan melanjutkan proses naturalisasi tiga pemain keturunan buat Timnas Indonesia U-19. Mereka adalah Mauresmo Hinoke, Dion Markx, dan Tim Geypens.