detikNews
Fasilitas Berbayar Tunjukkan Adanya Strata Sosial dalam Rutan
Uang punya kuasa, tak hanya terlihat dalam sebagian kegiatan masyarakat, tetapi juga di rutan. Yang ber-uang bisa menikmati fasilitas wah. Berbagai fasilitas berbayar menunjukkan strata sosial dalam rutan.
Rabu, 16 Nov 2011 11:29 WIB







































