Warga NTT tepatnya di Kupang, mulai hari ini dapat menikmati tempat belanja terintegrasi. Transmart Carrefour Kupang resmi dibuka untuk melayani kebutuhan.
Banyak promo menarik selama masa pembukaan yang menawarkan berbagai produk berkualitas khusus untuk pelanggan Transmart Carrefour mulai dari 9-11 Februari 2018.
Transmart Carrefour memberikan banyak diskon untuk barang elektronik. Hanya berlangsung selama 3 hari, ada promo tambahan diskon 5% untuk barang elektronik.