Lepas L8 bakal segera masuk jalur produksi. SUV premium China itu bakal dirakit secara lokal bersama dengan grup Chery lainnya, numpang di pabrik Handal.
Toyota Yaris Club Indonesia merayakan hari jadi yang ke-19. Mereka mengadakan lomba adu irit dengan unit tes Yaris Cross Hybrid Electric Vehicles (HEV).
Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri memberikan layanan administrasi kependudukan bagi masyarakat terdampak banjir di Sumbar, mencetak 5.795 dokumen.
Wamenperin Faisol Riza menilai Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara) akan berperan sebagai stabilisator iklim investasi di Indonesia.