Kepala BPOM RI Taruna Ikrar menyoroti peredaran produk palsu atau ilegal di negara berkembang. Ini bisa berdampak kepada kesehatan konsumen hingga ekonomi.
Gubsu Bobby menyampaikan jika teguran Mendagri ke kepala daerah bukanlah sebagai bentuk kebencian. Menurutnya teguran itu sebagai pengingat bagi kepala daerah.
Pemerintah Jabar finalisasi pemindahan kepala sekolah ke domisili asal untuk tingkatkan kualitas pendidikan. Fokus awal pada kepala sekolah, guru menyusul.