detikNews
Jumlah Penderita DBD Blitar di Tengah Pandemi Corona Didominasi Anak-anak
Di tengah pandemi Corona, jumlah penderita demam berdarah (DB) Kabupaten Blitar juga meningkat. Tercatat 137 penderita sejak awal tahun dan didominasi anak-anak
Rabu, 06 Mei 2020 13:11 WIB







































