Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PAN Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menyatakan mundurnya Hanafi Rais dari anggota DPR RI dan pengurus PAN bukan karena baper.
Banggar DPR RI mengusulkan ke pemerintah dan BI mencetak uang hingga Rp 600 triliun demi menangkal dampak virus Corona. Pro dan kontra pun tak terhindarkan.