Kapolda Banten Irjen Rudy Heriyanto mengatakan situasi di Pelabuhan Merak, Pelabuhan Ciwandan, hingga Pelabuhan Bandar Bakau Jaya (BBJ) terpantau lancar.
Antrean panjang truk di Jalan Lingkar Selatan (JIS) Cilegon menuju Pelabuhan Ciwandan, akhirnya terurai. Kemacetan terurai pada pagi tadi usai 22 jam lebih.
Beragam fasilitas ini dapat diakses oleh pemudik sehingga mendapatkan pengalaman perjalanan mudik dengan kapal ferry yang aman, nyaman, tertib, dan selamat.
Pemudik roda dua atau sepeda motor yang ingin menyeberang ke Pelabuhan Bakaheuni diimbau jangan datang ke Pelabuhan Merak. Tapi masih ada saja yang berdatangan.