Lembaga Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) merilis hasil survei terbaru terhadap elektabilitas sejumlah tokoh politik menjelang Pilpres 2024.
SMRC melakukan survei elektabilitas bakal calon presiden (capres). Hasilnya, Ganjar Pranowo yang sempat dikalahkan Prabowo Subianto, kembali ke posisi pertama.
Partai Perindo resmi meluncurkan polling terbuka nasional untuk kandidat capres-cawapres Pemilu 2024. Ada 16 nama kandidat dalam polling terbuka Partai Perindo.
Prabowo Subianto meraih elektabilitas tinggi di kota berdasarkan survei Lembaga Survei Median. Prabowo mengungguli tokoh lainnya, salah satunya Anies Baswedan.
Parameter Politik Indonesia (PPI) dan Politika Research and Consulting (PRC) merilis survei elektabilitas 30 tokoh yang berpotensi berlaga di Pilpres 2024.