Gusatrino (37) tewas tersengat listrik saat memasang tenda pelaminan di Kabupaten 50 Kota, Sumbar. Korban pun langsung dievakuasi ke puskesmas oleh Tim SAR.
Sebanyak 2 orang tewas usai sebuah kapal Angkatan Laut Meksiko yang sedang berlatih menabrak Jembatan Brooklyn pada Sabtu malam. Belasan orang lainnya terluka.
Dua remaja hilang saat mencari seorang temannya yang tenggelam di Danau Toba, Samosir, Sumut. Setelah dicari, ketiganya ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
Wanita pengendara motor membonceng anaknya terjatuh setelah gagal menyalip truk si Jalan Raya Muchtar, Depok. Akibat peristiwa itu, sang anak meninggal dunia.