detikNews
Relawan Jokowi-JK Datangi Bawaslu Minta Pemungutan Ulang di Hong Kong
Relawan 'Indonesia Hebat' pendukung Jokowi-Jusuf Kalla mendatangi kantor Bawaslu terkait kericuhan di Hong Kong. Mereka meminta Bawaslu mengadakan pemilihan ulang bagi pemilih yang belum memilih.
Senin, 07 Jul 2014 14:39 WIB







































