Siswa SMP Diajari Pendidikan Anti Korupsi
Suasana berbeda terlihat di halaman sekolah SMP Muhammadiyah 5 Surabaya, jalan Pucang Taman I/2. Sekitar 14 siswa berpakaian ala pejuang beradu ketangkasan menangkap seekor ayam jantan.
Jumat, 13 Nov 2009 21:49 WIB







































