Kampanye putih. Itulah salah satu strategi tim pemenangan capres cawapres Jokowi dan JK yang bertekad kampanye dengan cara-cara terhormat. Rakyat pun sudah cerdas dan dapat membedakan antara fakta dan fitnah.
Nama Khofifah Indar Parawansa tidak tertulis dalam tim kampanye nasional Joko Widodo-Jusuf Kalla. Khofifah sendiri merasa dirinya memang tidak harus masuk dalam formasi tersebut.
Juru Bicara Tim Kampanye Nasional Joko Widodo-Jusuf Kalla, Abdul Kadir Karding meluruskan status Nyai Nurhayati Said Aqil Siradj di tim sukses Jokowi-JK. Istri Ketum PBNU itu menyampaikan protes terkait tim pemenangan Jokowi-JK.
Nama Khofifah Indarparawansa tidak tertulis dalam tim kampanye nasional Joko Widodo-Jusuf Kalla. Tapi Khofifah tetap menjadi juru bicara atas dasar penunjukkan langsung dari Jokowi.
Sebanyak 5 organisasi sayap Partai Amanat Nasional (PAN) mendeklarasikan dukungan penuhnya kepada pasangan capres dan cawapres Prabowo-Hatta. Dukungan tersebut bertajuk Amanat Merah Putih Prabowo-Hatta.
Pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla telah menyusun tim pemenangan Pilpres. Struktur tim ini dituangkan dalam SK 001/Keputusan/JKW-JK/V/2014 tentang Tim Kampanye Nasional Joko Widodo - Jusuf Kalla.
Sekjen PDI Perjuangan Tjahjo Kumolo resmi menjadi ketua tim pemenangan Joko Widodo-Jusuf Kalla. Keputusan ini disepakati dalam rapat konsolidasi gabungan parpol pendukung yakni PDIP, NasDem, PKB, Hanura dan PKPI.
Tim pemenangan capres Gerindra Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa terus mengatur strategi untuk meraih kemenangan di Pilpres 2014. Sejumlah nama sudah didaulat menjadi juru kampanye nasional (jurkamnas) partai.