detikFinance
Anwar: Saya Bertemu Robert Tantular Sekali Seumur Hidup
Mantan Ketua BPK Anwar Nasution menepis tudingan sering bertemu dengan mantan pemilik Bank Century, Robert Tantular. Anwar mengaku dirinya hanya pernah bertemu sekali dengan Robert seumur hidupnya.
Senin, 19 Okt 2009 13:40 WIB







































