Polda Metro mengimbau masyarakat yang ingin protes dengan mendatangi Holywings mengurungkan niatnya. Sebelumnya, ormas GP Ansor berencana konvoi ke Holywings.
Kemenag tegaskan 'Ukhuwah Islamiyah' milik ormas khilafatul muslimin bukan sebuah pesantren. Hal ini karena adanya sistem pengajaran yang langgar undang-undang.
Sekolah yang dijalankan Khilafatul Muslimin melanggar UU Sisdiknas dan UU Pesantren. Sekolah ditempuh waktu singkat, dan tidak mengajarkan ideologi pancasila.
Legislator PDIP Junimart Girsang merespons hadirnya Pro Jokowi (Projo) di acara KIB. Menurut Junimart Projo hanya sebagai ormas bukan organisasi politik.
Polda Metro Jaya membeberkan sejumlah bukti pelanggaran Khilafatul Muslimin. Polisi menemukan bukti petinggi ormas menyebut pancasila tak bertahan lama.