Sepakbola
Tundukkan Siena, Roma Memimpin
AS Roma melanjutkan perjuangan menuju Scudetto dengan hasil positif. Kemenangan dengan skor 3-1 dan puncak klasemen dibawa pulang Giallorossi dari lawatannya ke Siena.
Minggu, 17 Sep 2006 23:27 WIB







































