detikFood
Sarapan Rendah Kalori
Agar tidak terlalu banyak konsumsi kalori saat sarapan, perbanyak buah atau sayuran segar dalam menu sarapan. Jika memakai susu, yoghurt atau keju, pilihlah yang rendah lemak.
Kamis, 29 Sep 2005 09:34 WIB







































