detikFood
Di Amerika 148 Orang Terserang Wabah Campylobacter dari Susu Mentah
Laporan terbaru menunjukkan, susu yang tidak dipasteurisasi bisa membuat orang sakit. Saat wabah bakteri campylobacter terjadi dalam beberapa tahun terakhir ini, susu mentah di peternakan sapi perah Pennsylvania, Amerika Serikat, sebabkan 148 orang jatuh sakit Januari 2012.
Rabu, 08 Mei 2013 12:31 WIB







































