Sejumlah destinasi wisata mulai dibuka kembali. Di Jawa Tengah, Borobudur menjadi destinasi pertama yang dibuka dengan menerapkan protokol kesehatan ketat.
Terdapat 372 rumah sakit di Jabar yang melayani pasien COVID-19. Tercatat 10 RS yang paling banyak melayani COVID-19 didominasi oleh RS di Bodebek dan Karawang.