detikNews
Keluarga akan Di-Update Perkembangan Penculikan Edy
Keluarga Edy Purwono boleh sedikit lega. Kenapa? sebab Departemen Luar Negeri akan memberikan informasi setiap saat soal perkembangan penculikan Edy.
Minggu, 08 Okt 2006 12:21 WIB







































