Melalui momentum peringatan Hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-75, Agung Podomoro berkomitmen untuk membangun negeri melalui 12 proyek properti.
Sanksi tilang telah berlaku dalam aturan ganjil-genap di DKI Jakarta pada masa PSBB transisi. Sebanyak 1.062 mobil ditilang karena langgar ganjil-genap.
Kantor Pengadilan Agama Kelas 1 A Kendari saat ini tutup. Penutupan kantor Pengadilan Agama dilakukan setelah 10 pegawainya terkonfirmasi positif COVID-19.
Jaringan Telkomsel di wilayah Sumatera sempat terganggu usai Sentra Telepon Otomat di Pekanbaru terbakar. Kini, jaringan Telkomsel di Sumatera mulai normal.
PSSI mengumumkan pencoretan 11 pemain Timnas Indonesia U-19, Selasa (11/8/2020). Namun, federasi bungkam soal siapa saja yang tercoret dari pemusatan latihan.