Industri telekomunikasi di RI hadapi tantangan dalam penerapan 5G. Meskipun hadir sejak 2021, cakupan dan kecepatan masih tertinggal dibandingkan negara lain.
Kawasan Rebana di Jabar diproyeksikan sebagai pusat pertumbuhan ekonomi baru. Forum 'detikcom Regional Summit' akan bahas potensi dan tantangan pengembangannya.