Sopir Bus Sekolah yang bertugas mengantar pasien Corona, Sukoco sedih lantaran pasien yang diantarnya berusia anak-anak. Mereka tertular dari orang tua.
Uji coba sekolah tatap muka di Jakarta sudah dimulai, tak lepas dari risiko penyebaran virus Corona. Ini dia pemicu terbesar penularan virus di sekolah.
Virus corona berisiko menyebabkan kematian. Tapi di India, pandemi ini juga membuat anak-anak perempuan di bawah umur menghadapi paksaan untuk menikah dini.
Sekolah di Kota Padang mulai melangsungkan kegiatan belajar tatap muka. Sekolah tatap muka belum berlangsung untuk semua murid dan dibagi berdasarkan shift.
Kesadaran istri di Blitar menolak suami mudik dari Kalimantan patut dicontoh. Bahkan, saat mengantar makanan kesukaan suami, si istri memiliki syarat. Apa saja?
Guru honorer di Ciamis berharap agar KBM tatap muka bisa segera dilaksanakan. Karena bagi honorer belajar dengan keliling dan daring cukup memberatkan.