detikSport
Shaq Jadi Juragan Real Estate
Berangkat dari keinginannya membangun perumahan berkelas di Miami, Shaquille O'Neal melebarkan sayapnya ke bisnis real estate. Ia berencana membangun apartemen setinggi 264 meter. Wah!
Kamis, 21 Sep 2006 00:46 WIB







































