detikTravel
Kasihan, Keluarga Ini Dilarang Terbang Karena Anaknya Autis
Traveling adalah merupakan hak semua orang tanpa terkecuali. Tapi baru-baru ini kejadian diskriminatif dialami keluarga Inggris yang liburan di Turki. Mereka dilarang terbang karena anaknya autis.
Jumat, 27 Feb 2015 12:50 WIB







































