Meski sedang bersitegang, Presiden AS Barack Obama dan Presiden Rusia Vladimir Putin tetap berjabat tangan saat bertemu dalam G20. Namun gerak-gerik kedua tokoh ini tetap tampak kikuk.
Pemimpin negara anggota G20 terpecah suaranya terkait soal Suriah. Dalam pertemuan tingkat tinggi G20 hanya AS dan Prancis yang setuju penggunaan kekuatan militer terhadap Suriah.
Panik dan ketakutan, itulah alasan Presiden Suriah Bashar al-Assad saat melancarkan serangan kimia yang menewaskan ratusan orang. Assad khawatir jika Damaskus jatuh ke tangan pemberontak.
Kepolisian Rusia menyita sebuah lukisan yang menampilkan Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden AS Barack Obama dalam keadaan bugil. Lukisan ini disita dari museum erotis di Saint Petersburg.
Sekjen Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Ban Ki-moon mengingatkan hanya Dewan Keamanan PBB yang bisa mengizinkan penggunaan kekuatan terhadap Suriah terkait serangan kimia bulan lalu.
Tubuh renta tidak mengurangi semangat Prof Oglobin untuk mengajarkan Bahasa Indonesia kepada mahasiswa-mahasiswanya di Saint Petersburg State University (SPbGU).