detikNews
5 Pria Berambut Cepak Tikam Polisi Hingga Tewas
Lima orang pria berbadan tegap dan berambut cepak mengeroyok dan menikam seorang anggota polisi dari Polda Maluku Bripda Arnold Waku hingga tewas.
Sabtu, 04 Mar 2006 10:43 WIB







































