detikFinance
Telkom 'Hidupkan' Balai Pustaka di Dunia Maya
PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) akan menghidupkan kembali PT Balai Pustaka (Persero) di dunia maya. Selama ini, Balai Pustaka menjadi BUMN 'dhuafa' yang masih merugi.
Jumat, 02 Des 2011 10:06 WIB







































