Member The Boyz berada di sebuah program acara untuk mencicipi lezatnya kuliner Indonesia. Mereka tampak lahap mencicipi rendang hingga bakso mozarella.
Pasar Tanah Abang mulai ramai pembeli jelang Ramadan. Ramainya pembeli tak hanya menjadi berkah bagi pedagang, namun juga para portir atau jasa angkut barang.
Demi mengobati rasa rindu, pria Indonesia yang tinggal di Amerika ini rela cari warung yang menjual makanan Indonesia. Ia pun membeli rawon seharga Rp 150 ribu!