Sepakbola
Laga yang Takkan Menentukan Hasil Akhir Spurs
Tottenham Hotspur akan berjumpa Chelsea. Manajer Tottenham Andre Villas-Boas menilai bagaimanapun hasil pertandingan nanti, itu tak akan mempengaruhi hasil timnya di akhir musim.
Jumat, 27 Sep 2013 11:19 WIB







































