Booth Suzuki di IIMS 2022 tampil segar dengan beberapa mobil modifikasi yang ditampilkan. Ada XL7 camper van sampai Carry buat penikmati kopi dan healing.
Pabrikan otomotif roda empat dan dealer menawarkan banyak program menarik di Jakarta Auto Week 2022. Contoh Toyota Avanza mendapat diskon hingga Rp 4 juta.