detikNews
Semangati Fahri, Ridwan Kamil Cerita Soal Ahli Fisika Stephen Hawking
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menuliskan sebuah nama yaitu Stephen Hawking dalam secarik kertas dan memberikannya kepada Fahri, bocah kelainan tulang itu.
Selasa, 11 Apr 2017 12:14 WIB







































