detikOto
Ini Dia Jawara Harley Lawas
Dilahirkan tahun 1941, Harley-Davidson WLA 750 1941 ini dibangun kembali oleh Wiwid Cahyono. Motor ini akhirnya berhasil menyabet juara 1 kontes motor tua Harley-Davidson yang diadakan Mabua.
Jumat, 14 Agu 2009 11:34 WIB







































