detikFinance Bapepam Ingin Disiplinkan Pasar Potensi gagal bayar saham PT Agis Tbk kembali menampar pasar saham Indonesia. Bapepam LK mengaku akan mendisiplinkan pasar. Jumat, 29 Jun 2007 11:06 WIB
detikFinance Bapepam Setuju Penundaan Pembayaran Saham Agis Bapepam merestui keputusan BEJ dan KPEI yang menunda pembayaran saham PT Agis Tbk selama dua minggu karena ada transaksi yang tidak wajar. Jumat, 29 Jun 2007 10:52 WIB
detikFinance Kahlil Rowter Pimpin Pefindo Perusahaan Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) mengumumkan jajaran direksi dan komisaris baru. Dirut Pefindo kini dijabat oleh Kahlil Rowter. Senin, 25 Jun 2007 08:39 WIB
detikFinance BEJ Tidak Naikkan Fee Transaksi Bapepam mengharuskan SRO menyetor 7,5% pendapatannya ke kas negara, BEJ tidak akan menaikkan fee transaksi ke anggota bursa (AB). Kamis, 14 Jun 2007 08:07 WIB
detikFinance Bapepam Kenai Biaya Tahunan 3 SRO Bapepam mengenakan biaya tahunan kepada tiga anggota SRO yang terdiri dari Bursa BEJ, KPEI dan KSEI. Besarannya 7,5% dari pendapatan usaha. Rabu, 13 Jun 2007 15:50 WIB
detikFinance Ananta Wiyoga 'Parkir' di KSEI PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) kini memiliki jajaran direksi yang lengkap. Ananta Wiyoga mantap 'parkir' di KSEI sebagai direktur utama. Rabu, 13 Jun 2007 10:03 WIB
detikFinance Dominasi Investor Asing Picu Masuknya Capital Inflow Dominasi investor asing di BEJ telah menyebabkan capital inflow atau arus modal asing yang masuk ke pasar modal saat ini cukup besar. Selasa, 29 Mei 2007 12:15 WIB
detikFinance Yuk, Membedah Pasar Modal Pasar modal sedang mengalami gairah yang luar biasa. Euforia itu telah mengangkat IHSG ke level tertingginya. Anda pun tentu tak mau ketinggalan bukan?... Selasa, 29 Mei 2007 11:20 WIB
detikFinance Integrax Malaysia Borong Saham Publik Indoexchange Setelah menguasai 32,56 persen saham PT Indoexchange Tbk, investor asal Malaysia Integrax Berhard juga akan membeli seluruh saham publik. Rabu, 23 Mei 2007 09:55 WIB
detikFinance SUN Ditransaksikan Terbuka di BES 1 Mei Bursa Efek Surabaya (BES) akan mulai memperdagangkan Surat Utang Negara (SUN) melalui bursa (on the counter) 1 Mei mendatang. Selasa, 24 Apr 2007 15:58 WIB