Hesti Sutrisno adalah wanita bercadar yang dikomplain warga karena merawat 70 anjing di Tenjolaya, Bogor. Wanita ini pun mengaku tidak ingin anjingnya diadopsi.
Penelitian Australia menemukan 360 juta ikan mas tinggal di saluran air saat musim hujan. Keberadaan mereka dianggap mengancam keberagaman hayati di Australia.
Bupati Ipuk meresmikan Rumah Sakit Hewan Banyuwangi. Rumah sakit hewan ini memberikan layanan lengkap terhadap berbagai hewan ternak maupun peliharaan.