detikNews
Abaikan Larangan Pemerintah, Demonstran Perluas Aksi
Para demonstran antipemerintah terus melancarkan aksi mereka di Bangkok, Thailand. Bahkan hari ini massa 'Red Shirt' memperluas aksi unjuk rasa mereka hingga ke pinggiran Bangkok.
Rabu, 28 Apr 2010 14:10 WIB







































