Demo tolak Omnibus law UU Cipta kerja berakhir ricuh pada Selasa (13/10). Sisa-sisa kericuhan membekas di jalan Budi Kemuliaan hingga Abdul Muis, Jakarta Pusat.
Sempat terjadi kericuhan massa di Gedung Sate, Kamis (8/10). Massa melempar batu ke polisi dan Gedung Sate. Menurut polisi, mereka bukan pendemo omnibus law.
KSPI menuntut DPR melakukan mekanisme legislative review UU Cipta Kerja. DPR juga diminta tak lagi 'kucing-kucingan' seperti dalam pengesahan UU Cipta Kerja.
Wagub DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria meninjau halte TransJakarta Harmoni dan Bundaran HI. Wagub menargetkan mulai Senin (12/10), seluruh halte mulai diperbaiki.
Sejumlah mahasiswa di Kendari berkemah di Gedung DPRD Sulawesi Tenggara sejak Selasa (6/10) malam. Mereka suarakan penolakan terhadap omnibus law cipta kerja.