PT Hutama Karya menampilkan kemajuan Tol Trans Sumatera dalam Pameran Hari Nusantara 2019 yang menjadi bagian dari rangkaian kegiatan peringatan Hari Nusantara.
PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) III, salurkan dana program kemitraan ke UMKM dari Cirebon, Majalengka, Kuningan, Sumedang & Subang.
Tak hanya mengedepankan kepuasan pelanggan, PT Trans Retail Indonesia juga menjaga konsistensi dalam memberikan sumbangsih terhadap lingkungan sekitarnya.